Description

"Who you are, depends on what do you think about GOD and yourself."

#KotakAjaib
Copy-Paste boleh, asal cerdas! Jangan lupa cantumkan sumbernya ya...
http://tanpa-inspirasi.blogspot.com/

Wednesday, February 16, 2011

kenangan dari MIDDLE

Pertemuan tanpa kesengajaan...

Berawal dari pertemuan itulah,
Bermunculan berbagai macam karakter...
Dan dipersatukan di dalam sebuah komunitas,

Bertempat di sebuah gedung sekolah SMA N 1 Bojonegoro,
dan berada di sudut timur laut Sekolah...

Itulah kami,
paraMID...

Tawa, canda, cinta, sayang, haru, sedih,
Marah, sebel, iri, takut, dsb

Telah kami lalui bersama,

Bu Arambana tak bosan untuk mengingatkan kami akan ketidak benaran,
Menegur kami akan kesalahan,
serta memuji kami akan prestasi...

Wali kelas kami tercinta...


Setahun berlalu,
Kini (hari ini, Rabu/2 Juni 2010)
Kami merasakan sesuatu yang akan hilang...

Kebersamaan kami,
di sebuah komunitas,
MIDDLE

Memang kami akan melampaui jenjang ini menuju ke jenjang selanjutnya...

Memang kami akan berpisah...
meskipun masih dalam satu sekolah,

Tapi kebersamaan kami tak kan bisa terganti...

Persahabatan, Percintaan, Permusuhan, Perdebatan, dsb...

telah kami lalui di sini...

paraMID,
We're one...

One for all and all for one...

" Bergegaslah, kawan... tuk sambut masa depan tetap berpegang tangan, saling berpelukan...
Berikan senyuman tuk sebuah perpisahan...
Kenanglah sahabat... kita untuk slamanya... "




http://www.facebook.com/note.php?created&&suggest&note_id=407032608655#!/note.php?note_id=407032608655



>>> Bojonegoro, 2 Juni 2010 (14.46 WIB)

No comments:

Post a Comment

Budayakan comment di setiap situs yang anda kunjungi...
Untuk memulainya, silakan dibiasakan di dalam blog Pujangga Tanpa Inspirasi!!
Terima kasih, Thank You, Gracias, Merci, Syukron, Matur Suwun...

Wanna support???